Blog Page

PROMAHADESA UNIVERSITAS JEMBER 2023 RIUNG SUCI: PEMBERDAYAAN MASYRAKAT TEPI HUTAN LERENG SELATAN GUNUNG ARGOPURO MELALUI PELATIHAN PEMBUATAN BATIK ECOPRINT

Program Mahasiswa Berdesa (PROMAHADESA) merupakan program pengabdian ke masyarakat oleh mahasiswa ke mitra Universitas Jember. Khalayak sasaran dari program promahadesa yaitu masyarakat yang produktif secara ekonomi, masyarakat yang belum produktif secara ekonomis, tetapi berhasrat kuat menjadi wirausahawan, atau masyarakat yang tidak berproduktif secara ekonomi. Program promahadesa menangani permasalahan masyarakat khususnya masyarakat produktif secara ekonomi atau calon wirausaha. Program ini memiliki […]

Tim PPK Ormawa HMPS Pendidikan IPA ASE bersama Tim PPK Ormawa UNEJ Merintis Kerjasama dengan Pemkab Jember

Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) adalah program penguatan kapasitas ormawa melalui serangkaian proses pembinaan ormawa oleh PT yang diimplementasikan dalam program pengabdian dan pemberdayaan masyarakat. Sebelas Organisasi Kemahasiswaan (Ormawa) di Universitas Jember yang mendapatkan pendanaan melalui Program Penguatan Kompetensi (PPK) Ormawa 2023 dari Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan (Belmawa) Ditjen Dikti Kemendikbudristek siap berkolaborasi dengan Pemkab Jember. Tekad ini […]

SEMINAR NASIONAL N-CONFERSE IV: INTEGRASI PEMBELAJARAN IPA DALAM MEWUJUDKAN SDGs DI ERA REVOLUSI TEKNOLOGI 5.0

Program Studi S1 Pendidikan IPA FKIP Universitas Jember menyelenggarakan Seminar Nasional N-Conferse IV pada Hari Senin, Tanggal 19 Juni 2023 dengan tema Integrasi Pembelajaran IPA dalam Mewujudkan SDGs di Era Revolusi Teknologi 5.0 yang diadakan secara blended di Gedung Agrotechno Park Universitas Jember. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Dr. Dadang Jaenudin, M.Si., dari Universitas Pakuan dan Rayendra Wahyu B., S.Pd., M.Pd., […]

KULIAH UMUM BIOLOGI MANUSIA: SEHAT REPRODUKSI

Program Studi S1 Pendidikan IPA FKIP Universitas Jember menyelenggarakan Kuliah Umum Biologi Manusia dengan tema Sehat Preproduksi. Kegiatan tersebut mengundang Dr. Dadang Jaenudin, M.Si dari Universitas Pakuan sebagai Pembicara. Seluruh mahasiswa Program Studi S1 Pendidikan IPA FKIP Universitas Jember menghadiri kegiatan tersebut secara Blended, luring dan daring. Sebagian mahasiswa menghadiri kegiatan tersebut secara luring di Gedung Agrotechno Park Universitas Jember […]

WORKSHOP PENYUSUNAN LED DAN DATA KUANTITATIF APS AKREDITASI LAMDIK PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN IPA

Program Studi S1 Pendidikan IPA FKIP Universitas Jember menyelenggarakan Workshop penyusunan LED dan data kuantitatif APS Akreditasi Lamdik Program Studi S1 Pendidikan IPA pada Hari Senin, Tanggal 19 Juni 2023 di Gedung Agrotechno Park Universitas Jember. Workshop tersebut dihadiri oleh seluruh dosen Program Studi S1 Pendidikan IPA FKIP Universitas Jember. Prof. Dr. Anna Permanasari, M.Si., hadir dalam kegiatan tersebut sebagai […]

TEMU ALUMNI DAN PELANTIKAN PENGURUS IKATAN ALUMNI PENDIDIKAN IPA (IAPIPA)

Program Studi S1 Pendidikan IPA FKIP Universitas Jember menggelar kegiatan Temu Alumni dan Pelantikan Pengurus Ikatan Alumni Pendidikan IPA atau disingkat dengan IAIPA pada hari Selasa, Tanggal 20 Juni 2023. Kegiatan tersebut dihadiri oleh para alumni Program Studi S1 Pendidikan IPA dari angkatan 2016, 2017, 2018, dan 2019. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara blended, luring dan daring. Beberapa alumni dan tim […]

RINGKASAN KULIAH UMUM “Leonard Ivan Melana”

  Beliau berasal dari Filipina memperkenalkan diri sebagai ketua kantor hubungan internasional di Universitas Ifugao. Beliau sangat senang di undang di Indonesia oleh teman kuliahnya yaitu Bapak Pramudya yang menghubunginya untuk berkunjung di Universitas Jember khususnya menemui mahasiswa pendidikan IPA Angkatan 2020. Beliau menyampaikan akan mengunjungi universitas lain karena perjanjian MOU dengan univesitas Ifugou dan mengundang beliau untuk menyampaikan pengalaman […]

Pelatihan Pengabdian Masyarakat (PPM) 2023 Batch 2

Pada hari Sabtu, 20 Mei 2023 pukul 08.00 WIB dilaksanakan kegiatan PPM (Pelatihan Pengabdian Masyarakat) Program Studi S1 Pendidikan IPA Batch kedua. Acara ini dilaksanakan di Gedung 3 FKIP dengan mengangkat tema “Kesetaraan Gender Di Lingkup Pendidikan”.  Kegiatan PPM 2023 ini memiliki tujuan agar mahasiswa dapat mengimplementasikan pengetahuan yang diperoleh selama perkuliahan mengenai kesetaraan gender demi mewujudkan pendidikan yang maju. […]

PELATIHAN PENGABDIAN MASYARAKAT (PPM) S1 PENDIDIKAN IPA DI DESA HARJOMULYO

Pada hari Minggu 26 Maret 2023 pukul 14.00 WIB dilaksanakan kegiatan PPM (Pelatihan Pengabdian Masyarakat) Program Studi S1 Pendidikan IPA di Desa Harjomulyo, dengan mengangkat tema “Bergerak dengan Aksi Mengabdi dengan Hati Untuk Mengembangkan Mutu Literasi Di Era Digital 5.0 Melalui Pelatihan Pengabdian Masyarakat”. Kegiatan PPM 2023 ini memiliki tujuan agar mahasiswa dapat mengimplementasikan pengetahuan yang diperoleh selama perkuliahan agar dapat […]

Pelatihan Karya Tulis Ilmiah (PKTI) Pendidikan IPA ASE 2023

Pada hari Minggu, 12 Maret 2023 pukul 08.00 WIB dilaksanakan kegiatan PKTI (Pelatihan Karya Tulis Ilmiah) Program Studi S1 Pendidikan IPA di Gedung II Patrang FKIP, Universitas Jember dengan mengangkat tema “Optimalisasi Mewujudkan Kreativitas dan Intelektualitas Mahasiswa Melalui Pelatihan Karya Tulis Ilmiah di Era 5.0”. Kegiatan PKTI 2023 ini memiliki tujuan agar mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan mengembangkan ide serta kreativitasnya […]

Translate »